Baznas Kabupaten Bekasi Salurkan Bantuan, Untuk Warga Terdampak Banjir di Perum Villa Kencana
Lintasnusantaranews.com – Baznas Kabupaten Bekasi kembali berikan bantuan sembako kepada warga terdampak banjir di perumahan Vila kencana Cikarang tepatnya RW 013 desa Karang sentosa kecamatan karang bahagia. Bantuan sembako berupa Mi instant sebanyak Tiga puluh lima(35) Karton telah di bagikan kepada Empat(4) titik lokasi yang terdampak banjir dan membuka dapur umum di RT.001,002 dan 003 […]
Continue Reading